Thursday, February 29, 2024

AZGA ISLAMIC COMPETATION (AIC) Tahun 2024

 Guru Mata Pelajaran  : Roudattul Jannah

Mata Pelajaran            : Fisika

Kelas                          :  X. 9 jam 1,2 dan 3 dan X. 8 jam 9 dan 10

Memeriahkan AIC (Azga Islamic Competetion)






KISI-KISI Penilaian Sumatif Gelombang Mekanik

 

 Guru Mata Pelajaran : Roudatul Jannah

Mata Pelajaran           :  Fisika

Kelas                          :  XI IPA 3 jam ke 6 dan 7

Kompetensi Dasar  Kd 3.8 Menganalisis karakterisitik gelombang mekanik

 KD 4.8                 Melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik gelombang mekanik berikut presentasi hasilnya

A.      Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran,dengan metode Discovery learning  peserta didik diharapkan dapat:

Mengidentifikasi gejala gelombang (pemantulan, pembiasan, difraksi dan interferensi, dan polarisasi)       dengan menggunakan  tanki  riak,  menganalisis gelombang transversal, gelombang, longitudinal, hukum pemantulan, pembiasan, difraksi, interferensi, mengeksplorasi penerapan gejala pemantulan, pembiasan, difraksi dan interferensi dalam kehidupan sehari-hari,  membuat kesimpulan  tentang  karakteristik gelombang,  melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik gelombang mekanik dan mempresentasikan hasil percobaan tentang gelombang.

 

KISI – KISI  PENILAIAN SUMATIF GELOMBANG MEKANIK

1.       Sebutkan karakteristik Gelombang Mekanik

2.       Berikan contoh masing-masing karakteristik gelombang mekanik minimal 3!

3.       Jarak dua puncak bukik gelombang adalah 3 meter. Waktu yang diperlukan oleh satu gelombang untuk melintas suatu titik adalah  5 detik Berapa cepat rambat gelombang?

                             5

 

 

 

 

                            -5                                     



 


                                                                                  Λ

4.       Disoal no 3 tentukan Amplitudo gelomang, frekwensi gelombang dan persamaan gelomangnya......

5.       Diketahui pers Gelombang  adalah Y= 6 sin 3Ï€ (4t +2x) meter, dengan t dalam sekon tentukan panjang gelombang dan kecepatan gelombang!

6.       Sebuah gelombang menjalar ke arah kanan mempunyai persamaan

    Y= 4 sin ( x – t ) dengan y dalam cm dan t dalam sekon maka:

(1)    Amplitudonya 4 cm

(2)    (2) Panjang gelombang nya 1 cm

(3)    (3) Frekuensi sudutnya 1 rad/s

(4)    (4) Laju rambatnya 1 m/s

7.        Suatu gelombang dinyatakan dalam persamaan Y= 0,20sin 0,40Ï€ (x – 60 t) jika jarak diukur dalam cm dan t dalam sekon maka

(1)    Panjang gelombang bernilai 5 cm

(2) Frekuensi gelombang bernilai 12 Hz

(3) Gelombang menjalar dengan kecepatan 60 cm/s

(4) Simpangan gelombang 0,1 cm pada posisi x= 35/12 cm dan saat t = 1/24 sekon

Manakah pernyataan yang benar ....

8.       Gelombang merambat sepanjang tali dan dipantulkan oleh ujung bebas ,dengan simpangan Yp= 5 cos 10Ï€x sin 30 Ï€t dengan y dalam meter dan t dalam sekon , maka cepat rambat gelombang....

9.       Suatu gelombang  memiliki persamaan Y = 10 sin 0,2Ï€x cos 80Ï€t  dengan y dalam meter t dalam sekon Tentukan panjang gelombang dan kecepatannya....

 

 




Wednesday, February 28, 2024

Latihan Bab. 8

 

 Guru Mata Pelajaran : Roudatul Jannah

Mata Pelajaran           :  Fisika

Kelas                          : XI IPA 3 jam ke  9 dan 10

Kompetensi Dasar  Kd 3.8 Menganalisis karakterisitik gelombang mekanik

 KD 4.8                 Melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik gelombang mekanik berikut presentasi hasilnya

A.      Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti proses pembelajaran,dengan metode Discovery learning  peserta didik diharapkan dapat:

Mengidentifikasi gejala gelombang (pemantulan, pembiasan, difraksi dan interferensi, dan polarisasi)       dengan menggunakan  tanki  riak,  menganalisis gelombang transversal, gelombang, longitudinal, hukum pemantulan, pembiasan, difraksi, interferensi, mengeksplorasi penerapan gejala pemantulan, pembiasan, difraksi dan interferensi dalam kehidupan sehari-hari,  membuat kesimpulan  tentang  karakteristik gelombang,  melakukan percobaan tentang salah satu karakteristik gelombang mekanik dan mempresentasikan hasil percobaan tentang gelombang.


Kalian Pelajari dan Catat yang penting dan kerjakan Latihannya soal no 8 sampai no 10