Guru Mata Pelajaran : Roudatul Jannah, SP
Mata Pelajaran : Fisika
Kelas : X IPA 3
Jam Pelajaran : 3 dan 4
Assalamu; alaikum wr.wb. hari ini Evaluasi bab 1
Soal No. 1
Berikut ini yang bukan merupakan sikap yang diharapkan dari seorang ilmuan adalah ….
A. Berusaha keras
B. Teliti dalam mencatat pengamatan dan penemuan
C. Menghargai pendapat orang lain
D. Langsung melompat ke kesimpulan
E. Jujur dan terbuka
Soal No. 2
Kecakapan berikut yang bukan suatu proses kecakapan sains adalah ….
A. Mengevaluasi
B. Menduga
C. Merencanakan
D. Mengamati
E. Menarik kesimpulan
Soal No. 3
Lambang bahaya untuk suatu bahan yang dapat mengiritasi kulit adalah ….
A
B
D
E
Soal No. 4
Manakah perilaku ilmiah yang harus dikembangkan oleh seorang ilmiah
A. Egois
B. Tidak percaya diri
C. Menyusun dugaan
D. Acuh dengan apa yang ada
E. Tidak taat Aturan
Soal No 5
Berdasarkan Tujuan Fisika dibedakan menjadi
A. Fisika murni dan Fisika Eksperimen
B. Fisika murni dan fisika terapan
C. Fisika terapan dan Fisika Eksperimen
D. Fisika murni dan Fisika Teoritik
E. Fisika Terapan dan fisika teoritik
Soal No 6
Manakah yang bukan termasuk sikap dan perilaku Ilmiah
A, Rasa ingin tahu
B. Menyangsingkan dan bertanya
C. Hipotesis
D. Menarik kesimpulan
E. Tidak percaya Diri
Soal No 7
Penerapan Fisika dalam kehidupan sehari-hari dalam didang kedokteran
A. Sinar X
B. Medan magnet
C. Kelistrikan
D. Optik
E. Termodinamika
Soal No 8
Larngkah yang teratur dan sistematik yang digunakan dalam memecahkan masalah ilmiah adalah..
A. Penelitian
B. Observasi
C. Pendekatan ilmiah
D. Metode ilmiah
E. Kajian ilmiah
Soal No 9
Faktor yang mempengaruhi hasil penelitian dinamakan ...
A. Populasi
B. Sampel
C. Variabel
D. Objek penelitian
E. Lingkungan sekitar
Soal No 10
Variabel yang mengalami perubahan dengan pola teratur adalah...
A. Variabel bebas
B. Variabel terikat
C. Variabel kontrol
D. Variabel pembeda
E. Variabel khusus
No comments:
Post a Comment