- Terdiri atas partikel (atom atau molekul) yang jumlahnya besar
- Partikel-partikel tersebut tersebar merata dalam seluruh ruang
- Partikel-partikel tersebut bergerak secara acak kesegala arah
- Jarak antar partikel jauh lebih besar dari ukuran partikel gas
- Tidak ada gaya interaksi antar partikel kecuali bila bertumbukkan
- Semua tumbukan bersifat lenting sempurna berlangsung singkat
- Hukum Newton tentang gerak berlaku
- Enegi pada gas ideal adalah energi kinetik
- Energi kinetik rata-rata = f(1/2 KT)
- Gas sangat dipengaruhi oleh tekanan (P), suhu (T) dan volume (V)
- Persamaan gas ideal P.V = n.R.T, dengan n= mol zat. R=8,31 J/mk atau 0,082 atm/m k dan T=suhu mutlak (K).
Saturday, May 18, 2013
Teori Kinetik Gas
Model gas ideal;
Subscribe to:
Posts (Atom)